Babinsa Koramil 1628-03 Seteluk Menghimbau Warga, Agar Melakukan Vaksin dan Taat Protkes Lewat Komsos
Cari Berita

Iklan 970x90px

Babinsa Koramil 1628-03 Seteluk Menghimbau Warga, Agar Melakukan Vaksin dan Taat Protkes Lewat Komsos

Minggu, 21 November 2021

 

Edukasi warga oleh Babinsa dalam menerapkan protokol kesehatan. 






Sumbawa Barat,PeloporNTB.Com- Koptu Andi Wirajaya Personel Koramil 1628-03 Seteluk melaksanakan Komunikasi Sosial Desa Meraran wilayah binaan,juga memberikan imbauan  kepada masyarakat binaan untuk selalu mematuhi dan melaksanakan Protokol Kesehatan sebagai upaya pencegahan penularan Covid 19.




Komunikasi sosial,tersebut dilakukan sebagai upaya memudahkan warga dalam mensukseskan penegakan protokol kesehatan.Apalagi dimasa pandemi ini kita wajib mentaati aturan.



"Ini cara kami dalam mengedukasi masyarakat,upaya ini sangat efektif dalam mengajak warga," Kata Danramil 03 Seteluk Kapten Inf I Nyoman Suarka Senin (22/11/21). 





Dia mengisyaratkan,jika kita mengedepankan pendekatan dengan baik. Maka dengan sendirinya semua bisa berjalan dengan baik.oleh itu diperlukan penanganan dengan cara humania ungkapnya.



"Kami sudah sepakat Babinsa terus berada di binaan masing-masing guna menjaga Kamtibmas dan edukasi agar mau melaksanakan vaksin," Ajak Danramil.
(RED/02)