Manfaatkan Kesempatan,Babinsa 1628-01 Taliwang Intens Lakukan Sosialisasi Prokes Dan Pendampingan
Cari Berita

Iklan 970x90px

Manfaatkan Kesempatan,Babinsa 1628-01 Taliwang Intens Lakukan Sosialisasi Prokes Dan Pendampingan

Senin, 14 Februari 2022

 



Beginilah cara edukasi Babinsa humanis.



Sumbawa Barat,PeloporNTB.Com-Jajaran Koramil 01/Taliwang melalui  Babinsa Desa Kalimantong Serda Amalik kembali melakukan pendampingan terhadap tim medis yang melakukan posyandu di desa Kalimantong guna memastikan kegiatan lancar Babinsa tetap melakukan monitoring.



Selain melakukan pendampingan terhadap warga binaannya Babinsa juga tetap melakukan pendampingan terhadap Posyandu,hal itu dilakukan juga memanfaatkan waktu melakukan sosialisasi prokes.



"Memang benar kami sudah perintahkan jajaran agar aktif melakukan monitoring terhadap kegiatan sosial masyarakat," ujar Danramil 1628-01 Taliwang Kapten Inf Bambang Senin (14/02/22).



Dijelaskan Danramil,bersama Tim Nakes Brang Ene serta agen PDPGR pihaknya mengaku tetap sinergi dalam melaksanakan tugas pendampingan kegiatan masyarakat termaksud edukasi dan mengawasi berjalannya vaksinasi untuk masyarakat.



Diakuinya, Dalam kesempatan Posyandu Babinst melakukan edukasi terhadap masyarakat agar tetap menjaga protokol kesehatan memakai masker dan jaga jarak dalam melaksanakan aktivitas apapun kita tidak boleh abaikan protokol kesehatan.



"Mari sama sama kita mentaati aturan anjuranw pemerintah demi kebaikan bersama," Tutupnya.(RED/02)